Harga Tumpeng Nasi Putih untuk 10 Orang, Sangat Terjangkau

Harga Tumpeng Nasi Putih untuk 10 Orang, Sangat Terjangkau

Semakin banyak orang yang memilih untuk menggunakan tumpeng nasi putih untuk melengkapi acara syukuran yang diselenggarakan di rumah ataupun di kantor. Umumnya nasi tumpeng dibuat sesuai dengan jumlah porsi tamu undangan yang hadir, sehingga perlu disesuaikan menu lauk pauknya. Harga tumpeng nasi putih untuk 10 orang pun bervariatif sesuai dengan jenis lauk pauk yang dipilih.

Tumpeng Nasi Putih dan Lauk Pauk Lengkap Dengan Harga Terjangkau

Untuk membuat tumpeng nasi putih untuk jumlah tamu undangan 10 orang bisa disesuaikan dengan anggaran biaya yang tersedia. Namun jika anggaran yang dimiliki cukup terbatas, maka Anda bisa memesan tumpeng nasi putih untuk 10 orang dengan harga yang jauh lebih hemat. Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam pembuatan nasi tumpeng untuk 10 orang agar sesuai dengan budget.

Harga Tumpeng Nasi Putih untuk 10 Orang

1. Siapkan bahan nasi tumpeng

Untuk membuat tumpeng nasi putih 10 orang membutuhkan kurang lebih 1 kg beras pulen yang bisa dicampur dengan perbandingan 1:10 dengan beras ketan. Kemudian tentukan lauk pauk yang akan disajikan menjadi pelengkap tumpeng nasi putih seperti lauk olahan ayam, sayuran, tempe dan sambal.

Jangan lupa untuk menyiapkan juga hiasan atau garnish yang akan digunakan dalam tumpeng nasi putih, biasanya untuk tumpeng untuk sejumlah 10 orang menggunakan tampah atau alas dengan diameter 45 cm.

Bahan hiasan yang digunakan juga bisa memakai 3 jenis sayuran saja seperti tomat, daun selada dan wortel. Maksimalkan penggunaannya untuk tetap membuat tampilan nasi tumpeng yang sederhana namun tetap terlihat cantik dan menarik.

2. Lauk pauk sederhana

Mengingat budget yang tersedia cukup terbatas, maka bisa memilih harga tumpeng untuk 10 orang paket hemat yang ditentukan lauk pauk yang sederhana namun tetap lezat dan menggoda selera. Misalnya menggunakan olahan ayam bakar atau telur bumbu kecap, sambal goreng kentang, tahu tempe bacem dan urab sayuran pedas. Anda bisa melengkapi sajian tumpeng dengan kerupuk udang dan sambal sesuai selera.

3. Jaminan cita rasa

Pastikan sajian nasi untuk tumpeng dan lauk pauknya memiliki cita rasa yang lezat. Sehingga bisa tetap menggugah selera tamu undangan meski tumpeng nasi putih disajikan dengan budget terbatas. Lauk pauk yang lezat dan memiliki cita rasa tersendiri sudah memberikan kemewahan tersendiri pada sebuah sajian tumpeng nasi putih.

Jika Anda ingin memesan tumpeng nasi putih yang dibutuhkan sesuai dengan budget yang tersedia juga bisa memesan di rumahtumpengjakarta.com. Kunjungi saja website resmi Rumah Tumpeng Jakarta untuk melihat menu dan harga secara lengkap. Bahkan untuk sajian lauk pauk juga bisa dipilih sesuai dengan selera pemesan untuk mendapatkan hasil yang lebih maksimal.

Proses pembuatan nasi tumpeng juga penting untuk memperhatikan kualitas bahan baku dan kehigienisan tempat serta proses mengolah makanan. Hal tersebut akan sangat berpengaruh pada kualitas hasil masakan, dari mulai cita rasa hingga daya tahan masakan bisa bertahan lama atau tidak.

Jangan khawatir, semua produk nasi tumpeng dari Rumah Tumpeng Jakarta bukan hanya dibuat dari bahan baku yang segar dan berkualitas saja, namun juga diproses dengan cara memasak yang higienis oleh chef yang andal serta profesional.

Nasi tumpeng biasanya digunakan untuk berbagai acara penting seperti acara syukuran dan selametan, acara kantor ataupun perusahaan, acara pembukaan usaha, acara 7 bulanan atau kelahiran bayi dan lain sebagainya. Dapatkan rekomendasi harga tumpeng nasi putih untuk 10 orang dengan kualitas dan cita rasa yang memuaskan hanya di Rumah Tumpeng Jakarta.

Tinggalkan Balasan

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Required fields are marked *

Terima kasih